Selasa, 21 Januari 2025

Proposal Renovasi Musholla As-Suyudi

Sketsa rencana renovasi 

Landasan Pemikiran :

  1. Semakin bertambah banyak jamaah yang sholat di musholla As-suyudi khususnya pada waktu maghrib, sehingga membutuhkan areal sholat yang nyaman dan proporsional
Rencana Pembangunan Renovasi meliputi :
  • Pemindahan tembok sisi selatan mengikuti pilar luar
  • Pembongkaran tembok timur dan tembok barat TPQ, sehingga areal fasholatan menyatu dan tampak luas
  • Peninggian lantai mengikuti tingginya lantai bangunan sisi timur 
Estimasi Pembiayaan : Membutuhkan dana sekitar Rp. 196.000.000,- (Seratus sembilan puluh enam juta rupiah)

Rekening musholla As-Suyudi Rek BSI Infaq 8505557779 

Sumber Dana :
  1. Infaq jariyah dari warga
  2. Donatur
  3. Pengajuan proposal ke pihak luar yang sah dan tidak mengikat
Pengerjaan :
  • Pelaksanaan dimulai bakda lebaran, bulan April 2025
  • Tenaga Pengerjaan dilaksanakan dengan tenaga tukang harian, dan partispasi warga berupa kerja bakti bila diperlukan
  • Pimpinan proyek Bapak Seger Rustamadji (Bidang Sarana Prasarana & Kerumahtanggaan ketakmiran Musholla As-Suyudi)
Kontak Person :
  • Bp. Hakam (081357985050)
  • Bp. Seger (089676111996)
  • Bp. Onny (082245131981)
  • Bp. Lathif (089691722929)
  • Bp. Yekti (085101242743)








Update Donasi Jariyah Renovasi Musholla As-Suyudi :
  1. Saldo dari Infaq Megengan.....Rp. 2.940.000,-
  2. Bp. Septian 6raya.....Rp. 300.000,-
  3. Bu. Nunik Sulastri Depok Jawa Barat.....Rp. 200.000,- (TF BSI)
  4. Hamba Allah......Rp. 200.000,- (TF BSI)
  5. Bp. Purnomo 6B.....Rp. 300.000,- 
  6. Hamba Allah 6B.....Rp. 1.000.000,- (TF BSI)
  7. Bp. Syaiful 6raya.....Rp. 300.000,-
  8. Kaleng infaq keliling Teraweh mulai 2-8 Maret 2025.....Rp. 831.000,-
  9. Bp. Tri 6D.....Rp. 100.000,-
Terkumpul sementara : Rp. 6.171.000,-




4 komentar:

  1. https://drive.google.com/file/d/1lBwggkNeXAQvlkbzuTfKg6TACVMR6YWj/view?usp=drivesdk

    BalasHapus
  2. Mantab ustadz, bismillahirrahmanirrahim Allahumma lancar lancar lancar 💚💚💚

    BalasHapus
  3. https://drive.google.com/file/d/1mSjvsbra6yv0JWWzIygVHnsHRN0c9zQb/view?usp=sharing

    BalasHapus